Dalam rangka pemetaan potensi dan kompetensi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Angkatan II Tahun 2025, Balai Pengukuran Kompetensi Pegawai melaksanakan kembali penilaian potensi dan kompetensi bagi 12 peserta dari eselon III. Kegiatan penkom dilaksanakan tanggal 22 April 2025 di ruang Sidoluhur Balai PKP.
